Tahun lalu, kata kunci “cherry freedom” menjadi viral di ranah maya Cina karena ceri menjadi salah satu barang terlaris yang dijual di sebagian besar platform e-commerceMeme tersebut menyinggung tentang biaya hidup yang tinggi di Beijing, sehingga kemampuan untuk membeli ceri impor menjadi indikator kebebasan finansial seseorang.

Sedikit ironis, karena hal tersebut justru meningkatkan penjualan ceri impor dari Cile dan membuatnya menjadi lebih mahal.

Kegilaan terhadap buah ceri ini mencerminkan peningkatan selera konsumen Cina untuk produk impor dan kesediaan mereka untuk membeli barang-barang kelas atas. Meningkatnya jumlah kelas menengah di Cina berarti lebih banyak orang memiliki pendapatan tinggi yang siap untuk dibelanjakan.

Selengkapnya Techinasia