JAKARTA – Para menteri luar negeri ASEAN menggelar pertemuan di Sekretariat ASEAN, Jakarta untuk secara khusus membahas mengenai krisis di Myanmar. Menteri Luar Negeri RI Retno Marsudi mengatakan bahwa pertemuan itu utamanya membahas isu terkait pelaksanaan Lima Poin Konsensus atau Five-Point Consensus (5PC).

Pertemuan yang dilabel sebagai Special ASEAN Foreign Ministers Meeting itu dilakukan sebagai tindak lanjut kesepakatan pertemuan informal Menlu ASEAN di New York City, di sela-sela Sidang Majelis Umum PBB pada bulan September lalu.

Selengkapnya okezone.com