Page 10 - ASEAN_MEI
P. 10

KARIKATUR
                LAPORAN UTAMA
























































        Sumber : Website kemlu.go.id


        Orientasi pada Rakyat ASEAN


           Kamboja       juga    mencanangkan       upaya pemberdayaan perempuan pengusaha, Kamboja
        prioritas pada bidang lain, di antaranya    akan menyelenggarakan 2nd  ASEAN  Women Leaders’
        keanggotaan Timor Leste pada ASEAN,         Summit pada kuartal IV tahun 2022 dengan tema “Building
        pemberdayaan        perempuan,       dan    More Sustainable, Inclusive and Resilient: Unlocking Women’s
        perlindungan pekerja migran.                Entrepreneurship in ASEAN.” Selain itu, Kamboja mendorong
                                                    partisipasi perempuan dalam isu perdamaian.
           Untuk    mendukung      keanggotaan
        Timor Leste pada  ASEAN, Kamboja               Pada isu perlindungan pekerja migran, Kamboja
        berkomitmen      untuk     memfasilitasi    merancang deklarasi Pemimpin ASEAN mengenai jaminan
        berbagai prosedur  yang disyaratkan         sosial bagi pekerja migran. Indonesia perlu memberikan
        oleh Pasal 6 Piagam ASEAN.                  dukungan dan masukan substantif terhadap deklarasi ini
                                                    agar deklarasi dapat memberikan manfaat konkret bagi
           Dalam isu perempuan, dua fokus           rakyat  ASEAN. Deklarasi ini diharapkan dapat membuka
        Kamboja     adalah    pada    dukungan      jalan untuk menyusun rencana aksi kawasan dan program
        bagi   perempuan      pengusaha      dan    nasional di ke-10 negara  ASEAN untuk lebih melindungi
        pengarusutamaan       isu   perempuan,      pekerja migran.
        perdamaian, dan keamanan. Pada

           10
           10           Masyarakat ASEAN Edisi 30 / Mei 2022
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15